November 13, 2024
Pantai Bias Tugel Hidden Gem di Karangasem Bali!
Bagi Anda yang merasa bosan menjelajah di daerah Bali selatan, Anda bisa mencoba pergi ke daerah timur. Pantai Bias Tugel menjadi destinasi wisata tersembunyi di daerah Karangasem Bali. Pantai ini memang kurang familiar di telinga para pelancong. Namun, pesona alam di pantai tersebut patut diacungi ...
Baca Selengkapnya..
